Selasa, 24 September 2013

Macam-macam Stempel

1. Stempel Runaflek ( Stempel karet dengan menggunakan bantalan Tinta ) 

Stempel ini adalah stempel yang paling sederhana diantara stempel-stempel jenis yang lain, tapi jenis ini banyak sekali diburu karena harganya yang relatif murah dibandingkan dengan stempel jenis lain, karena jenis ini harus menggunakan bantalan tinta terpisah. Dan jenis stempel ini juga ada yang menggunakan gagang kayu dan gagang fiber, tergantung kebutuhan dan permintaan si pemesan. 



2. Stempel Flash / warna ( stempel tanpa bantalan tinta ) 

Stempel yang satu ini juga banyak sekali diburu..karena dengan menggunakan stempel ini lebih efisien dari segi waktu dan mudah dibawa kemana-mana tanpa harus membawa bantalan tinta. Karena stempel ini sudah termasuk tinta didalamnya..dan banyak sekali varian warna yang dihasilkan oleh jenis stempel ini..dan harga jualnya agak sedikit mahal dari tinta runaflek.karena lebih efisien dari segi waktu dan penggunaan.




3. Stempel Mboss ( stempel huruf timbul tanpa tinta ) 

Untuk stempel yang satu ini memang jarang sekali peminatnya atau boleh dikatakan tidak umum..karena harganya yang jauh lebih mahal dibandingkan dengan stempel runaflek dan stempel otomatis. Dan jenis stempel ini pun tidak menggunakan tinta stempel ini menggunakan plat mboss yang terbuat dari timah keras atau kuningan..jadi apabila di stampelkan ke kertas..hanya berbentuk huruf-huruf timbul tanpa ada tinta dan biasanya stempel ini hanya dipergunakan oleh orang-orang tertentu atau oleh atasan-atasan di perusahaan..dan digunakan untuk dokumen yang penting banget.




4. Stempel gagang kayu 


  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar